Tips Mudah Membuat Nomor Urut Otomatis di Tabel Ms Word

Bookmark and Share
Pada saat anda membuat tabel dan tidak jarang anda memerlukan nomor urut baris pada tabel. Dan anda bisa memberikan nomor urut dengan mengetikkan Nomor-nomor tersebut Satu-persatu, Tetapi hal tersebut akan membutuhkan waktu yang cukup lama.

Selain dari itu apabila kita menghapus atau menambah sebuah baris, Tentu saja kita harus mengatur ulang penomoran baris tersebut. Dan untuk membuat penomoran anda bisa menggunakan fasilitas (numbering) yang telah di sediakan di Microsoft word yang bisa anda (implementasikan) Dengan cara Langkah-langkah berikut di bawah ini.

1.- Pertama sekali, blog cell pada tabel yang akan anda buat Nomor secara Otomatis.Dan yang biasanya cell pada baris ke 2, 3, Dan seterusnya.

2.- Lalu anda klik menu ribbon (Home).

3.- Dan pada grup (Paragraph) Anda klik tombol (numbering).

4.- Kemudian pada popup menu yang muncul pada bagian (numbering library) pilih penomoran yang berbentuk (1, 2, 3) Dan seterusnya.

5.- Sekartang tabel anda telah memiliki nomor urut Otomatis.

Sekarang Cara untuk membuat nomor urut otomatis yang lain adalah, Anda membuat blok kolom no urut terlebih dahulu, Lalu lakukan numbering seperti yang di atas. Selanjutnya hilangkan numbering pada baris yang tidak memerlukan numbering. Seperti baris header tabel dari baris penulisan jumlah (aggregat) yang berada di paling baawh tabel.         

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar

Powered By Blogger